"Kelak, akan datang masanya,
Akalmu adalah penunda laparmu,
Akhlakmu adalah penggembira tamumu,
Lisanmu adalah penawar kepedihan yang datang padamu..
Karena itu mulai dari sekarang teruslah berdoa,
“Ya Allah, teguhkanlah hati hamba-Mu ini agar tetap tawakkal dan ikhlas dalam menuntut ilmu,
agar tak sia-sia nikmat yang tak terhingga dari-Mu itu,
agar pantas hamba-Mu ini menjadi seorang dokter yang ikhlas, kompeten, berlisan serta berakhlak mahmudah dan berguna bagi hamba-hamba-Mu yang lainnya..
Ya Allah, jadikanlah hamba seorang dokter yang mulia..”
amiin.. :)
Akalmu adalah penunda laparmu,
Akhlakmu adalah penggembira tamumu,
Lisanmu adalah penawar kepedihan yang datang padamu..
Karena itu mulai dari sekarang teruslah berdoa,
“Ya Allah, teguhkanlah hati hamba-Mu ini agar tetap tawakkal dan ikhlas dalam menuntut ilmu,
agar tak sia-sia nikmat yang tak terhingga dari-Mu itu,
agar pantas hamba-Mu ini menjadi seorang dokter yang ikhlas, kompeten, berlisan serta berakhlak mahmudah dan berguna bagi hamba-hamba-Mu yang lainnya..
Ya Allah, jadikanlah hamba seorang dokter yang mulia..”
amiin.. :)
# Teruntuk yang paling special : aku yang telah banyak kehilangan semangat. Jangan bersedih ya?
Rasa sakit seperti itu tidak akan lama.
Juga untuk teman-temanku yang besok ujian, kita akan jadi dokter bersama kan?
Mami bilang "Allah ga tidur.." Dia memperhatikan USAHA & DOA kita.. :)
Makasi buat teman-teman yang uda mau baca. Insya Allah ntar upa mau share tentang kisah-kisah nyata pembangkit rasa syukur. Smoga kita masih ada umur bertemu lagi ya..?
Insya Allah..
c u and good nite :)